pengertian cd rom

pengertian CD ROM
Sering kita dengar kata CD ROM, tapi tahu kah pengertian cd rom itu apa?
dan kegunaanya? bagi kalangan IT pengertian cd rom ini sangat lah mudah
pastinya sudah tidak asing lagi tentang cd rom ini, tapi bagi kalangan
awan/ newbi tentang IT cd rom sangat lah asing di telinga mereka
apalagi pengertian cd rom, pastinya tidak tahu tentang pengertian cd rom, kegunaan cd rom itu apa. untuk itu berikut pengertian cd rom langsung saja:
pengertian CD ROM
CD-ROM adalah kependekan
dari "compact disc read-only memori, CD ROM yaitu sebuah piringan
kompak dari jenis piringan optik (optical disc) yg dapat menyimpan data
mencapai 700MB .
pada umumnya CD ROM dibagi kedalam 2 golongan yang membedakanya yaitu kecepatan transfer/baca/menyimpan datanya,
1. ATA/IDE memiliki kecepatan 100-133 Mbps untuk transfer data
2. SCSI memiliki kecepatan kurang
lebih 150 Mbps, untuk tipe ini biasanya ditandai dikepingan CD RW dengan
angka 56x yang diartikan memiliki kecepatan transfer 56x15 Kbps, CD RW
ini memiliki kelebihan dibandingkan dengan CD R, yaitu bisa menyimpan
dan menghapus data, seperti halnya Flashdisk.
demikian artikel tentang pengertian cd rom ini, semoga artikel pengertian cd rom ini bermanfaat dan terimakasih..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar